Minggu, 17 Februari 2019

Apa itu Conseptual DB

Conceptual database design adalah proses membangun suatu model berdasarkan informasi yang digunakan oleh perusahaan atau organisasi, tanpa pertimbangan perencanaan fisik.

Fitur model data konseptual meliputi :
1. Termasuk entitas penting dan hubungan di antara mereka.
2. Tidak ada atribut yang ditentukan.
3. Tidak ada kunci primer yang ditentukan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

ERDish dan Matrix Diagrams

ERD ERDish Matrix Diagrams EMPLOYEE DEPARTMENT JOB EMPLOYEE Work in assigned DEPARTMENT...